Jump to content

Project:Ruang nama

From mediawiki.org
This page is a translated version of the page Project:Namespaces and the translation is 100% complete.

Struktur Konten di MediaWiki.org

Ruang nama Lisensi Konten Contoh
Logo MediaWiki
Logo MediaWiki
Utama CC BY-SA Semua informasi umum tentang perangkat lunak. Pengenalan, pengembang, riwayat, informasi pemutakhiran, kontes, pres, gaya/kulit spesifik.
Logo manual
Logo manual
Manual: CC BY-SA Semua hal teknis atau terperinci di balik permukaan, yang bukan bagian dari halaman bantuan dasar (buku pegangan lengkap, khususnya bagi orang-orang yang memasang wiki mereka sendiri). Bagian utama dan terperinci dari bantuan MW Meta, referensi teknis, pengaturan konfigurasi, hook, ... (tidak termasuk ekstensi).
Extensions logo
Extensions logo
Extension: CC BY-SA Semua ekstensi dan hal-hal yang berkaitan langsung. Ekstensi dan peralatan, yang bukan bagian dari distribusi MediaWiki standar.
Project icon
Project icon
Project: CC BY-SA Organisasi MediaWiki.org, ruang nama ini sebaiknya sekecil mungkin. Bantuan penerjemahan pengenalan utama, koordinasi untuk halaman-halaman bantuan domain publik, ...
PD Help icon
PD Help icon
Help: domain publik Seperangkat halaman bantuan dasar bagi pengguna di wiki yang sudah ada (pemformatan dan sebagainya). Tujuan pertamanya adalah mencapai versi bahasa Inggris yang lengkap dan bisa dikirimkan bersama distribusi MW. Seperti bantuan di Wikipedia: membuat halaman baru, pemformatan, menyisipkan gambar, menggunakan tabel sederhana, cara mengategorikan, membalikkan vandalisme ...
Catatan:
NS:Help dianggap sebagai bantuan dasar yang berdiri sendiri. Ruang nama ini harus koheren ketika siap, dan sebaiknya tidak mengandung pranala internal selain ke halaman bantuan lainnya. (masih butuh: task T6469 -> pemberitahuan situs tambahan!)
NS:Manual bisa berisi pranala ke mana saja; bantuan dasar bisa dianggap sebagai tambahan "kecil" bagi "manual" lengkap.
Semua ruang nama memiliki ruang nama pembicaraan yang bersesuaian, di mana diskusi terkait dilakukan.

Semua Ruang Nama di MediaWiki.org

Variabel Sintaksis alternatif Nama, ditautkan ke daftar semua halaman Catatan
{{ns:-2}} {{ns:Media}} "Media" ruang nama semu untuk gambar dan berkas-berkas lain itu sendiri, berbeda dengan halaman deskripsi gambar; lihat pula di bawah
{{ns:-1}} {{ns:Special}} "Special" ruang nama semu untuk halaman istimewa
- main ruang nama utama, tidak pakai awalan, atau boleh diawali tanda titik dua (ini diperlukan ketika menggunakan halaman sebagai templat)
{{ns:1}} {{ns:Talk}} Talk  
{{ns:2}} {{ns:User}} User pengguna yang masuk log (daftar: Special:Listusers) punya halaman User:nama pengguna pribadi (ditautkan oleh sistem dari daftar suntingan, riwayat halaman, dan tanda tangan)
{{ns:3}} {{ns:User_talk}} User talk  
{{ns:4}} {{ns:Project}} Project ruang nama proyek untuk hal-hal tentang proyek itu sendiri
{{ns:5}} {{ns:Project_talk}} Project talk  
{{ns:6}} {{ns:Image}} File gambar dan berkas lain yang diunggah, dengan halaman deskripsi gambar
{{ns:7}} {{ns:Image_talk}} File talk  
{{ns:8}} {{ns:MediaWiki}} MediaWiki pesan sistem, bisa disunting oleh pengurus
{{ns:9}} {{ns:MediaWiki_talk}} MediaWiki talk  
{{ns:10}} {{ns:Template}} Template ruang nama standar untuk templat: kode teks wiki {{nama }} mengacu pada dan memasukkan halaman Template:nama
{{ns:11}} {{ns:Template_talk}} Template talk  
{{ns:12}} {{ns:Help}} Help Panduan Pengguna umum, seperangkat halaman bantuan dasar.
Ruang nama ini berada di domain publik di MediaWiki.org.
{{ns:13}} {{ns:Help_talk}} Help talk  
{{ns:14}} {{ns:Category}} Category setiap halaman merepresentasikan sebuah kategori halaman, dan setiap halaman kategori menampilkan daftar halaman yang berada di kategori tersebut dengan teks tambahan yang bersifat opsional.
{{ns:15}} {{ns:Category_talk}} Category talk  
{{ns:90}} {{ns:Thread}} Thread Extension:LiquidThreads
{{ns:91}} {{ns:Thread_talk}} Thread talk  
{{ns:92}} {{ns:Summary}} Summary Extension:LiquidThreads
{{ns:93}} {{ns:Summary_talk}} Summary talk  
{{ns:100}} {{ns:Manual}} Manual Halaman manual, buku panduan rujukan teknis
{{ns:101}} {{ns:Manual_talk}} Manual talk  
{{ns:102}} {{ns:Extension}} Extension Manual:Ekstensi
{{ns:103}} {{ns:Extension_talk}} Extension talk  
{{ns:104}} {{ns:API}} API Halaman yang menjelaskan API MediaWiki
{{ns:105}} {{ns:API_talk}} API talk  
{{ns:106}} {{ns:Skin}} Skin Manual:Kulit
{{ns:107}} {{ns:Skin_talk}} Skin talk  
{{ns:486}} {{ns:Data}} Data Ekstensi:JsonConfig
{{ns:487}} {{ns:Data_talk}} Data talk  
{{ns:828}} {{ns:Module}} Module Ekstensi:Scribunto
{{ns:829}} {{ns:Module_talk}} Module talk  
{{ns:1198}} {{ns:Translations}} Translations Extensi:Translate
{{ns:1199}} {{ns:Translations_talk}} Translations talk  
{{ns:2600}} {{ns:Topic}} Topic Extension:StructuredDiscussions - memungkinkan pengguna memantau diskusi topik Flow tertentu